Kecamatan Parung Panjang memiliki Visi dan Misi sebagai berikut :
VISI :
"Kecamatan Parung Panjang sebagai daerah tujuan pengembangan Industri yang Berwawasan Lingkungan, Bertaqwa, Berdaya dan Berbudaya."
MISI :
- Meningkatkan Pelayanan Publik dan Kapasitas Pemerintahan Desa
- Meningkatkan Perekonomian, Kesehatan, Pendidikan Masyarakat serta Penataan Prasarana dan Sarana Wilayah.
- Meningkatkan Pemberdayaan dan Kesejahteraan Masyarakat serta Kesolehan Sosial dalam Lingkungan yang Kondusif.